Pengujian Gedung Baru DPR Papua | Dr. Ir. Harmonis Rante, ST., MT | Tujuan dilakukannya assessment ini adalah untuk mengevaluasi
kondisi eksisting pelat lantai 2 (panel C2-D1 dan panel B6-C7)
yang menampakkan bentuk cembung pada sisi bawah menyerupai
pelat yang melendut. Evaluasi ini dimaksudkan untuk mengetahui
kapasitas dan kelayakan pelat tersebut dalam memikul beban.
Dengan mengetahui kapasitas pelat beton kondisi eksisting
diharapkan jika kapasitasnya rendah, dapat dilakukan langkah
perbaikan terhadap bangunan eksisting sehingga bangunan
tersebut bisa dilanjutkan pembangunannya dan dapat
berfungsi dengan aman. | Agustus 2018 | |